Skip to main content

Tentang PT Indo Supply Chain (ISC Globe)

PT Indo Supply Chain adalah suatu perusahaan distributor produk komoditi yaitu Beras dan Ketan. Perusahaan Kami memasarkan Beras dan Ketan dengan sistem Penjualan Langsung yang didesain dengan nama merk "Gotong Royong". 


Dimana Beras dan Ketan yang dipasarkan diproduksi oleh PT. Surya Abadi Sukses Sejahtera berlokasi di Rengasdengklok, Karawang.

Perusahaan punya komitmen bahwa beras yang kami pasarkan akan selalu memperhatikan kestabilan kualitas produk.

Legal Company
Company Registration : 09.04.1.46.43332
NPWP No. : 80.334.054.6-002.000
SIUP No. : 131/24.1pk/31.75.03/-1.824.27/e/2016
SIUPL : 5/1/IU/PMDN/2017

Comments

Popular posts from this blog

Daftar Produk PT Indo Supply Chain (ISC Globe)

Beras menjadi kebutuhan pokok dan akan selalu dibutuhkan sebagai bahan makanan utama orang Indonesia. Seiring berjalannya waktu kebutuhan beras yang benar-benar terjaga kemurnianya menjadi tidak mudah, hal ini karena beredar beras mengandung pemutih dan pengawet yang bisa berbahaya bagi kesehatan di masa yang akan datang. Tapi jangan khawatir saat ini hadir  beras Gotong Royong , yang merupakan  beras berkualitas kelas premium  dan tentunya tanpa pemutih dan bahan pengawet, hadir memenuhi kebutuhan pokok anda dan keluarga dengan harga terjangkau. 1. Beras Gotong Royong Platinum 2. Beras Gotong Royong Gold 3. Beras Gotong Royong Silver 4. Beras Ketan Gotong Royong

Apakah Anda Mau Punya Usaha???

Syarat dan Cara Pendaftaran Jadi Member ISC

·        WNI ( WNA boleh, hitungan pajaknya berbeda ) ·        Usia 18 tahun ke atas ·        Membayar Uang Pendaftaran Sebesar Rp. 100.000,- (Biaya Tahunan) Cara Pendaftaran : ·        Mengisi Formulir Pendaftaran ( Formulir terdapat dalam web member ) ·        Melengkapi Dokumen Seperti :  KTP / KITAS / PASPOR  (WNA) dan  NPWP Info dari ISC untuk Registrasi :    Sebetulnya, member ISC yang ingin memperoleh Komisi dari perusahaan, tidak diharuskan jualan. Baik jualan online maupun offline. Member cukup belanja sesuai kebutuhannya saja. Bisa mingguan atau bulanan yang jumlahnya minimal 5 kg dalam satu bulan.  Lalu ajak saudara2nya, tetangga2nya, teman2nya, dan siapa pun untuk juga belanja berasnya Ke PT ISC setiap bulan. Minimal 4 orang saja supaya hasilny a optimal... Hanya begitu saja sebetulnya cara kerja di Beras Gotong Royong.  Tapi karena setelah dikonsumsi sendiri dan ternyata Beras Gotong Royong emang cocok, maka timbullah pikiran kreatif untu